CARA MENGINSTALL LINUX MINT 17.3

ulun
0

1. siapkan file iso linuxmint 17.3

2. jika di flashdisk maka di buat bootable terlebih dahulu

3. jika sudah, tancapkan flashdisk tersebut ke komputer atau laptop anda

4. nyalakan komputer atau laptop anda lalu masuk ke bios dan atur boot priority jadi flashdisk

5. tunggu sebentar lalu akan muncul tampilan seperti ini


6. ini adalah tampilan untuk mencoba fasilitas linux mint. Jika sudah maka anda dapat menginstallnya




7. tahap selanjutnya yaitu memilih bahasa. Pilih bahasa yang anda inginkan lalu continue


8. akan di tampilkan informasi minimal dari ruang hardisk kosong di step ini langsung saja klik continue



9. silahkan pilih type instalasi yang anda inginkan. Silahkan pilih erase disk lalu install now


10. selanjutnya kita akan membuat partisi, yaitu dengan membuat 3 bagian yaitu home, swap, root. check it dot

klik ikon (+) kemudian bagi partisi hardisk , jika type for the new partition pilih primary, location for the new partition pilih beginning of this space , mount point pilih ext4
klik ikon (+) kemudian bagi partisi hardisk , jika type for the new partition pilih logical, location for the new partition pilih beginning of this space , mount point pilih swap
klik ikon (+) kemudian bagi partisi hardisk , jika type for the new partition pilih primary, location for the new partition pilih beginning of this space , mount point pilih /






11. lalu klik install now


12. silahkan pilih wilayah anda, lalu klik continue


13. pilih jenis keyboard anda. Biasanya otomatis terpilih sendiri. Klik continue


14. masukan nama user, nama komputer, jika perlu masukan pasword, lalu klik continue


15. proses instalasi berjalan disini akan memakan beberapa menit



16. jika instalasi selesai maka akan ada pilihan continue setting atau restart now. Pilih restart now



17. komputer akan restart lalu tampil halaman login . Isikan username anda



18. anda sudah memasuki sistem operasi linux mint


19. selesai.

Jika ada kekurangan saya mohon maaf. Semoga bermanfaat 
Terima kasih atas kunjungan anda silahkan mencoba dan semoga berhasil.


Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)